SUARA GENDANG (FEAT. RIZA UMAMI)
Rhoma Irama
Duet:
Dang-dung-da-da-gen-tang
Wanita:
Suara gendang menggebu-gebu
Duet:
Tang-ting-ta-ta-ken-tang
Pria:
Suara musik merayu-rayu
Duet:
Dang-dung da-da-gen-tang
Wanita:
Suara gendang menggebu-gebu
Duet:
Na-ni-na-na-ni-na
Pria:
Mengalunkan lagu merdu
Duet:
Aduh, aduh, aduh kaki rasanya ingin melangkah
Menari-nari menurut irama
Aduh, aduh, aduh hati malu untuk bergembira
Tapi tak sadar kepala bergoyang
Dang-dung-da-da-gen-tang
Wanita:
Suara gendang menggebu-gebu
Duet:
Tang-ting-ta-ta-ken-tang
Pria:
Suara musik merayu-rayu
Duet:
Dang-dung da-da-gen-tang
Wanita:
Suara gendang menggebu-gebu
Duet:
Na-ni-na-na-ni-na
Pria:
Mengalunkan lagu merdu
Duet:
Aduh, aduh, aduh kaki rasanya ingin melangkah
Menari-nari menurut irama
Aduh, aduh, aduh hati malu untuk bergembira
Tapi tak sadar kepala bergoyang
RHOMA IRAMA
Raden Irama, most commonly known as Rhoma Irama, is an Indonesian dangdut musician and occasional actor. he's later known as Raja Dangdut (King of Dangdut) with his group Soneta.
and considered as one of the greatest Indonesian musician of all time
He was known as his stage name Oma Irama before he made a pilgrimage to Mecca and became a haji. He later took the name Rhoma Irama, which is an abbreviation of "Raden Haji Oma Irama"
His career began in the late 1960s when he recorded solo records and with the group Orkes Melayu Purnama. ... Read More